SUPERPLANK
Merupakan Produk Lisplank dari GRC board dengan bentuk profil pada setiap bagian tepinya. Superplank cocok sebagai alternatif pengganti lisplank kayu pada umumnya. Aplikasi lainnya untuk Superplank adalah dinding sirap, sebagai plin untuk memperindah dinding. bentuk profil dibagi menjadi 2 yaitu BV (Bevel pada 1 sisi saja) dan BV2 (Bevel di ke2 sisinya).